Jl. H. Naman Komplek DDN Blok A21 Bintara Jaya,Bekasi Barat 17136
+6221 22085079
info@kjaashadirekan.co.id

Kategori: Blog

KJA Ashadi dan Rekan - Konsultan dan Training

Perhitungan Angsuran PPh untuk Wajib Pajak Baru

Perhitungan Angsuran PPh untuk Wajib Pajak Baru Angsuran PPh Pasal 25 dibayarkan setiap bulan paling lambat tanggal 15 bulan berikutnya, dan dilaporkan ke Kantor Pelayanan Pajak paling lambat tanggal 20 bulan berikutnya. Sebagai contoh, untuk masa pajak Januari 2019, maka angsuran PPh Pasal 25 disetor paling lambat tanggal 15 Februari 2019 dan dilaporkan paling lambat…
Read more

akuntansi pajak

Angsuran PPh Pasal 25 untuk Bank & Wajib Pajak Lainnya

Angsuran PPh Pasal 25 untuk Bank & Wajib Pajak Lainnya SETELAH sebelumnya diulas mengenai mekanisme umum angsuran pajak penghasilan (PPh) Pasal 25 dan angsuran PPh Pasal 25 untuk wajib pajak baru, kali ini akan diulas mengenai angsuran PPh untuk wajib pajak badan tertentu. Wajib pajak badan tertentu tersebut di antaranya bank, wajib pajak lainnya (lembaga keuangan…
Read more

Empat Jenis SPT Masa Akan Disatukan

Empat Jenis SPT Masa Akan Disatukan Jakarta. Direktorat Jenderal Pajak akan menyatukan empat jenis Surat Pemberitahunan (SPT) Masa badan menjadi hanya satu jenis saja. Artinya, SPT Masa badan yang selama ini terdiri dari beberapa akan dibuat dalam satu format, sehingga lebih sederhana. Penyatuan, atau unifikasi ini dilakukan untuk memudahkan penyampaian SPT Masa oleh wajib pajak. Adapun…
Read more

pengadilan pajak

Seluruh Proses Bisnis DJP Bakal Sarat Teknologi Digital

Seluruh Proses Bisnis DJP Bakal Sarat Teknologi Digital Ditjen Pajak (DJP) akan secara bertahap mentransformasi seluruh proses bisnis institusinya dengan memanfaatkan teknologi informasi (TI).Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat DJP Hestu Yoga Saksama mengatakan proses bisnis dan administrasi perpajakan baik dari sisi pelayanan, pengawasan, maupun penegakan hukum akan mengandalkan penggunaan sistem TI yang modern. Konsep pelayanan…
Read more

Syarat Pemungutan Pajak

Syarat Pemungutan Pajak Dalam era ekonomi  modern, pajak adalah sumber terpenting dari pendapatan pemerintah. Pajak berbeda dari sumber pendapatan lainnya karena bentuknya wajib dan tanpa imbalan. Namun pada pelaksanaannya tentu ada syarat yang diperlukan dari pemerintah untuk memungut pajak. Fasilitas yang kita nikmati seperti jalan, rumah sakit/puskesmas dan sebagainya merupakan warisan pajak yang diambil dari generasi…
Read more

Tarif PPh Final Harus Perlahan Ditiadakan

Tarif PPh Final Harus Perlahan Ditiadakan Skema tarif pajak penghasilan (PPh) final seharusnya mulai dikurangi karena kurang mencerminkan keadilan dalam pemungutan pajak. Topik tersebut menjadi bahasan beberapa media nasional pada hari ini.Penerapan skema tarif PPh final awalnya ditujukan untuk memberi kemudahan administratif bagi wajib pajak (WP). Dengan tarif final, skema pemajakan menjadi lebih sederhana.Namun demikian,…
Read more

Hybrid Financial

Memahami Hybrid Financial Instrument

Hybrid Financial Instrument Ada kalanya untuk meningkatkan pembiayaan, suatu perusahaan perlu menggunakan lebih dari satu sumber pembiayaan. Adapun salah satu instrumen keuangan yang saat ini banyak digunakan oleh perusahaan dalam melakukan investasi adalah hybrid financial instrument. Dari sisi pertimbangan komersial, instrumen keuangan dengan menggunakan hybrid financial instrument dianggap akan memberikan keuntungan bagi perusahaan saat menghadapi risiko investasi yang…
Read more

Efektivitas PPh Final 0,5% bagi UMKM

Efektivitas PPh Final 0,5% bagi UMKM Pemerintah menargetkan sebanyak 2 juta pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) memanfaatkan fasilitas tarif pajak penghasilan (PPh) final 0,5% pada tahun ini. Fasilitas PPh final 0,5% banyak dimanfaatkan oleh wajib pajak orang pribadi (WP OP). Tren UMKM yang menggunakan fasilitas fiskal ini terus meningkat tiap tahunnya. Hingga akhir…
Read more

Kompleksitas Tax Ratio

Kompleksitas Tax Ratio Tren tax ratio di Indonesia bisa dibilang cukup stagnan, belum ada perubahan yang signifikan di beberapa tahun terakhir, yaitu masih berada pada kisaran angka 11%. Sementara itu, dalam laporan “Revenue Statistics in Asian and Pacific Economies 2019” yang dipublikasikan oleh OECD pada 25 Juli 2019, tax ratio Indonesia dilaporkan hanya sebesar 11,5%. Angka tersebut bahkan…
Read more

Memahami Permanent Establishment

Memahami Permanent Establishment Permanent Establishment diterjemahkan sebagai bentuk usaha tetap (BUT). Undang-Undang Pajak Penghasilan mendefinisikan BUT sebagai “kendaraan” Wajib Pajak Luar Negeri untuk memperoleh penghasilan dari Indonesia.Tetapi dalam konteks tax treaty, Permanent Establishment adalah batas kewenangan Indonesia mengenakan pajak. Tax treaty biasanya mengatur hak pemajakan dari penghasilan usaha (business profit) sepenuhnya diserahkan kepada negara domisili atau negara dimana Wajib Pajak…
Read more